7 Dekorasi Ruang Makan Minimalis Ala Scandinavian

Ruang makan adalah satu bagian dari rumah yang tidak boleh diabaikan. Fungsi ruang makan sekarang bukan hanya sebagai tempat untuk makan saja melainkan juga bisa dimanfaatkan sebagai tempat untuk berkumpul keluarga. Untuk itulah anda harus mendesain ruang makan sebagus dan senyaman mungkin. Ada banyak referensi dekorasi ruang makan, seperti dekorasi ruang makan ala cafe dan […]

8 Jenis Kunci Pintu Lengkap Dengan Karakter

Kali ini kami akan menjelaskan seputar beberapa jenis kunci pintu lengkap dengan karakteristiknya. Memiliki desain ruang tamu pintu tengah memang merupakan impian semua orang. Namun semua desain elegan tersebut juga harus ditunjang dengan kunci pintu yang sesuai. Kunci pintu tersebut sebenarnya bukan sekedar hiasan semata melainkan juga bermanfaat untuk melindungi rumah anda dari hal-hal yang […]

6 Desain Interior Rumah Kontrakan 3 Petak Terbaik

Anda sekarang memiliki rumah desain minimalis? Tidak perlu khawatir karena kami akan membagikan informasi seputar beberapa desain interior rumah kecil yakni hanya 3 petak. Punya rumah desain mewah adalah impian semua orang. Tapi terkadang rumah mewah harus mengeluarkan biaya yang tidak sedikit. Namun anda tidak perlu khawatir karena anda masih bisa menciptakan rumah impian anda […]

5 Arsitek Terkenal Indonesia Beserta Mahakaryanya

Arsitek indonesia memiliki jasa yang besar terciptanya bangunan dengan arsitektur terbaik di Indonesia yang sampai sekarangg berdiri kokoh. Arsitektur dari Indonesia tersebut mulai terkenal sejak zaman penjajahan Belanda. Mereka telah berhasil menciptakan berbagai ide arsitektur rumah gaya Amerika paling menawan yang masih diterapkan hingga sekarang. Jasa-jasanya memang tidak akan pernah terlupakan. Lalu siapa saja arsitek terbaik […]

8 Kelebihan dan Kekurangan Konstruksi Baja Ringan Untuk Rumah

Apa saja kelebihan dan kekurangan konstruksi baja ringan untuk rumah? Rumah merupakan tempat yang paling nyaman yang kita miliki. Rumah akan memberikan kenyamanan di tengah tuntutan kerja yang begitu padat. Namun memiliki rumah yang nyaman juga harus ditunjang oleh bahan konstruksi rumah. Yang perlu kita lakukan adalah memastikan bahwa bahan konstruksi rumah benar-benar aman sehingga […]

6 Bangunan dengan Arsitektur Terbaik di Indonesia

Apa saja bangunan dengan arsitektur terbaik di Indonesia? Saat ini mencari bangunan dengan desain yang menarik tidak harus pergi ke luar negeri. Indonesia sendiri sudah memiliki banyak bangunan yang mempunyai desain terbaik dan bahkan menjadi salah satu diantara yang terbaik. Tentunya untuk membangun bangunan tersebut dibutuhkan biaya yang tidak sedikit. Namun hasilnya tidak mengecewakan dan […]

5 Dekorasi Ruang Makan Ala Cafe Unik dan Inspiratif

Ruang makan sudah menjadi salah satu ruangan wajib yang memang harus ada di rumah kita. Ruang makan bahkan menjadi tempat kedua setelah ruang keluarga untuk berkumpul dan bersenda gurau. Maka dari itu, perlu untuk menciptakan suasana ruang makan yang nyaman sehingga semua anggota keluarga tidak akan cepat bosan ketika berada di ruang makan. Biasanya ruang […]

5 Desain Kamar Tidur Ala Cafe Terbaik

Memiliki rumah dengan desain yang mengagumkan merupakan impian semua orang. Desain rumah yang bagus akan memberikan kenyamanan untuk kita, keluarga kita, maupun siapapun yang datang berkunjung ke rumah. Namun untuk bisa mewujudkan hal tersebut dibutuhkan usaha dan biaya yang cukup mahal. Selain itu, penting untuk memikirkan kira-kira desain seperti apa yang akan memberikan tampilan yang […]

7 Cara Menata Pigura di Dinding Kamar Ala Profesional

Bagaimana cara menata foto di dinding, terutama untuk kamar yang sering kamu singgahi. Bagi anda yang suka mendesain ruangan, kami sarankan anda mengikuti penjelasan yang akan kami bagikan kali ini. Pigura atau biasa dinamakan bingkai merupakan tempat untuk meletakkan foto. Ada banyak desain pigura dengan berbagai macam motif yang akan membuat tampilan ruangan anda semakin […]

Pilihan Warna Cat Rumah Mediterania

Rumah yang mengadopsi gaya Mediterania mungkin bagi sebagian besar tergolong masih asing karena banyaknya jenis gaya arsitektur rumah yang saat ini digunakan. Namun beberapa orang saat ini cukup tertarik untuk mengadopsi gaya tersebut ke dalam hunian rumah mereka. Gayanya yang cenderung megah, elegan, dan tergolong artsy menjadikan konsep ini mulai digemari di Indonesia. Meskipun pada […]