Mengintip 5 Jenis Lis Plafon di Rumah Tinggal

Bisa dikatakan hampir setiap bangunan menggunakan berbagai jenis-jenis plafon rumah sebagai penutup rangka jenis-jenis atap rumah yang digunakan. Kecuali pada bangunan yang menggunakan konsep langit-langit terbuka, seperti yang sering Anda temukan pada ciri rumah tropis. Plafon pada rumah tinggal berfungsi sebagai penutup rangka atap serta instalasi rumah berupa kabel. Maka dari itu, tampilan rumah terlihat […]

6 Cara Mengecat Plafon Gypsum yang Baik dan Benar

Pembangunan jenis-jenis rumah tinggal terdiri dari berbagai elemen, salah satunya plafon rumah. Terdapat berbagai jenis-jenis plafon rumah yang dapat digunakan, namun plafon gypsum merupakan material yang paling populer. Plafon rumah sejatinya dapat memberikan elemen tersendiri pada interior rumah tersebut, yakni dapat mempercantik tampilan rumah. Maka dari itu, plafon rumah sering kali di cat agar tampil […]

9 Kelebihan dan Kekurangan Plafon Gypsum

Jenis-jenis plafon rumah yang paling sering digunakan pada jenis-jenis rumah tinggal adalah plafon gypsum. Mungkin Anda juga termasuk dari salah satu orang yang menggunakan plafon tersebut. Plafon gypsum merupakan sebuah terobosan yang menarik untuk menggantikan panel plafon yang lama. Panel plafon gypsum dihasilkan dari bahan bebatuan sedimen yang kokoh. Jenis batuan ini sudah sejak dahulu […]