4 Cara Menghilangkan Klorin Dalam Air Akuarium Dan Perawatan Rutin Lainnya

Memiliki akuarium di dalam rumah tentu akan menjadi hal yang sangat menyenangkan. Bayangkan ketika Anda duduk bersantai dan sambil melihat ikan berwarna-warni berenang dengan riang di akuarium. Terlebih jika Anda juga memberi berbagai hiasan seperti batu hiasan dan tanaman air. Dengan tambahan lampu hias maka akuarium Anda menjadi sangat menarik saat malam hari. Hanya saja […]

10 Cara Menjernihkan Air Kolam Berwarna Hijau Pada Kolam Koi

Salah satu cara menyulap rumah biasa menjadi mewah adalah dengan menambahkan kolam ikan hias. Jika Anda memiliki rumah minimalis maka bisa memanfaatkan halaman sempit di depan rumah menjadi kolam hias. Jika Anda memiliki rumah dengan ukuran yang luas maka bisa membuat kolam ikan yang lebih besar. Jenis ikan yang sangat tepat untuk kolam rumahan adalah […]

Mengintip 4 Cara Membuat Kolam Ikan Hias

Kolam ikan hias dapat dikatakan sebagai solusi menyulap rumah biasa menjadi mewah terbaik. Maka dari itu, jangan heran apabila Anda menemukan banyak kolam ikan hias di berbagai jenis-jenis rumah tinggal. Kolam ikan hias memang banyak diterapkan pada berbagai macam-macam konsep rumah, mulai dari desain rumah minimalis sederhana hingga model rumah scandinavian. Dengan menghadirkan unsur kolam dapat […]