5 Cara Mengusir Laron Paling Tepat

Musim hujan yang sering kali lebih nyaman jika kita menghabiskan waktu bersantai di dalam berbagai jenis-jenis rumah tinggal. Pasalnya, udara segar yang timbul karena curahan air hujan itu dapat membuat tubuh semakin rileks selagi beristirahat. Terlebih jika disuguhkan dengan pemandangan jenis bunga untuk taman. Pasti rasanya akan semakin menyenangkan bukan? Namun tahukah Anda bahwa turun […]

10 Cara Membasmi Kutu Kasur secara Alami

Kutu kasur merupakan salah satu jenis serangga penghisap darah berwarna coklat. Penyebab kutu kasur datang diberbagai jenis-jenis rumah tinggal dapat dipicu pada hunian yang tidak memiliki ciri-ciri rumah sehat. Kutu kasur ini tergolong berbahaya dan menghawatirkan, sebab dapat hinggap di tempat tidur atau tempat lainnya dan proses berkembang biaknya pun sangat cepat. Gigitan yang disebabkan […]

Mengetahui Penyebab Kutu Kasur pada Rumah Tinggal

Gigitan nyamuk mungkin dapat menjadi salah satu kejadian yang tidak menyenangkan ketika Anda tengah tidur. Namun bagaimana jika ternyata rata gatal yang timbul masih tetap ada meskipun Anda sudah menggunakan lotion nyamuk? Bahkkan benjolan tersebut ternyata memiliki cairan di dalamnya? Perlu Anda ketahui bahwa ciri-ciri ini tidak disebabkan oleh nyamuk, namun oleh kutu kasur spring […]

13 Cara Mengusir Kecoa di Dalam Kamar Tidur Paling Ampuh

Memiliki hunian yang nyaman merupakan impian dari semua orang. Dalam hal ini, yang dimaksud dengan hunian yang nyaman adalah hunian yang terbebas dari hewan-hewan merugikan, seperti serangga, tikus, atau bahkan kecoa. Binatang-binatang tersebut identik dengan kekotoran sehingga menimbulkan rasa jijik dan membuat barang-barang yang ada di rumah kita menjadi tidak bersih. (Baca juga: Penyebab Kecoa […]

30 Penyebab Kecoa Banyak di Rumah Yang Jarang Disadari

Apa yang anda pikirkan saat mendengar kata “kecoa”? Kebanyakan orang akan merasa ngeri dan jijik saat mendengar kata kecoa disebut. Kecoa memang telah lama dikenal sebagai hewan kecil pengganggu yang sering kali ikut ‘mendiami’ rumah. Ciri-Ciri Rumah Sehat dan Bersih adalah dengan bebas kecoa dan binatang lainnya. Selain menjijikkan, kecoa juga dapat menimbulkan berbagai macam penyakit […]

16 Penyebab Banyak Semut Di Rumah dan Cara Mengatasinya

Semut, hewan kecil yang terkenal suka mengerubungi gula. Jika jumlah semut relatif kecil, kita bisa saja mengabaikannya. Tapi, kalau sudah bergerombol, dimana kaki kita berpijak pas juga kita menginjak gerombolannya dan kaki kita jadi dikerubungi semut malah sebagian menggigit kita pastinya kita jadi merasa sedikit jengkel. Ada beberapa penyebab banyak semut di rumah kita : 1. […]