Kelebihan dan Kekurangan Lantai Marmer Untuk Ruangan

Perkembangan zaman membuat bahan-bahan dalam membangun rumah semakin bervariasi dan modern. Bahan-bahan tersebut tidak lagi hanya mengandalkan kualitas, tetapi juga segi keindahan tampilannya. Hal inilah yang dimiliki oleh marmer. Beberapa orang mungkin masih keliru mengidentifikasi mana yang disebut dengan marmer dan granit. Hal ini karena tampilan keduanya yang hampir mirip. Maka tidak heran jika banyak […]

Rumah menghadap Utara : Kelebihan dan Kekurangan

Menentukan sebuah rumah untuk tempat tinggal dapat dilakukan dengan cara membangun hunian sendiri atau pun membeli rumah yang sudah jadi. Diantara kedua cara tersebut, ada beberapa hal yang harus anda perhatikan yakni mulai dari kualitas bangunan, cara membangun pondasi yang kuat, sertifikat rumah dan salah satu hal yang tidak kalah pentingnya diperhatikan, yakni letak arah […]

5 Cara Menata Ruang Makan Minimalis Sederhana

Dalam ilmu arsitektur, arsitektur minimalis terkenal dengan gaya arsitektur atau desain bangunan yang menggunakan kebutuhan paling mendasar. Kata minimalis dalam arsitektur menekankan pada hal-hal yang bersifat esensial dan fungsional. Bentuk-bentuk yang geometris dengan hampir tanpa dekorasi menjadi karakter arsitektur minimalis. Pada awal abad ke-19, gaya minimalis merupakan tren dan menjadi gerakan yang penting akibat respon […]

Cara Menanam Lavender di Taman Rumah

Siapa yang tidak tahu bunga lavender? Bunga lavender yang merupakan salah satu jenis bunga untuk taman, dikenal sebagai bunga dengan wangi dan warna yang khas dan memiliki segudang khasiat yang terpendam. Seperti yang sudah banyak orang tahu, bunga lavender juga ampuh sebagai obat-obatan nyamuk.  Sebagai tanaman hias di rumah, bunga lavender mudah untuk di tanam […]

9 Ciri Rumah Tropis Paling Lengkap

Pernah medengar istilah rumah tropis? Tahukah anda, di Indonesia rumah tropis sudah mulai banyak dikembangkan. Keadaan iklim Indonesia membuat rumah bergaya tropis ini sangat cocok untuk diterapkan. Kata tropis merupakan sebuah gambaran keadaan posisi suatu wilayah yang mempunyai dua musim dan posisinya terletak dekat dengan garis khatulistiwa. Berikut ini adalah pengertian dan ciri rumah tropis! […]

Kelebihan dan Kekurangan Genteng Metal Beserta Penjelasannya

Metal atau logam merupakan material yang populer digunakan untuk bangunan perumahan, komersial dan industri. Memang terdengar asing bagi yang tidak terlalu tahu, tapi logam juga bisa dijadikan sebagai bahan-bahan dalam membangun rumah, lho! Banyak yang berpendapat bahwa atap metal yang merupakan salah satu jenis-jenis atap rumah, hanya memerlukan sedikit bahkan hampir tanpa perawatan jika dibandingkan […]

Kelebihan dan Kekurangan Genteng Tanah Liat Untuk Material Rumah

Di Indonesia, material tanah liat sudah dikenal jauh sebelum abad ke -19. Akan tetapi, perkembangan genteng baru pesat di Indonesia bermula di tahun 1920-an. Genteng merupakan penutup atap yang biasa digunakan dan merupakan salah satu bahan-bahan dalam membangun rumah. Genteng tanah liat merupakan salah satu dari jenis-jenis atap rumah yang digemari oleh masyarakat di Indonesia […]

Cara Membuat Perpustakaan Pribadi di Rumah dengan Mudah

Bukan rahasia umum lagi kalau budaya membaca kian merosot dari kurun waktu tertentu. Semakin tingginya teknologi mendorong kita semua terfokus dengan gadget dan aplikasi canggih lainnya dan buku, menjadi salah satu hal yang tertinggalkan. Sulitkah memunculkan kembali budaya membaca di keluarga kita? Jawabannya adalah tidak! Anda dapat menghadirkan budaya membaca di rumah anda. Salah satu […]

11 Kelebihan dan Kekurangan Genteng Keramik Untuk Bangunan

Siapa yang tidak tahu dengan genteng keramik? Genteng keramik merupakan salah satu bahan-bahan dalam membangun rumah. Genteng berbentuk lembaran yang berkilau saat terkena sinar matahari ini cukup populer dan umum dikhalayak masyarakat. Tapi, tidak jarang genteng keramik sering dibandingkan dengan genteng beton karena karakteristik keduanya yang hampir mirip. Sebenarnya, apa sih genteng keramik itu? Tenang! […]

Cara Membuat Studio Mini di Rumah dengan Budget Terjangkau

Fotografi merupakan salah satu bidang yang kini banyak dinikmati khalayak umum. Menangkap sudut-sudut dari rumah sederhana dan unik, atau pun rumah minimalis sederhana demi kegemaran posting di sosial media sangatlah populer. Foto dibuat semenarik mungkin dengan tujuan penikmat dapat tertarik. Semua hal dapat dijadikan objek foto, seperti wallpaper kamar yang tepat, konsep interior kamar yang […]