10 Cara Memasang Kran Wastafel Rumah

Siapa yang tidak tahu wastafel? Wastafel adalah wadah penampung sementara yang pada saat air cucian mengalir diatasnya, yang kemudian air tersebut disalurkan ke pipa pembuangan. Wastafel memiliki beberapa jenis yang berbeda yang disesuaikan dengan fungsi serta letak penempatannya di dalam ruangan. Wastafel dapat terbuat dari bahan porselen yang licin yang di desain tidak mudah bocor. […]

8 Cara Memasang Kran Air Panas Dingin

Mandi adalah rutinitas setiap hari yang tidak bisa dilewatkan begitu saja karena tekah menjadi kebutuhan sehari-hari. Terkadang, Anda tidak bisa mengontrol waktu kapan Anda akan mandi karena sibuknya aktivitas yang harus dilakukan. Terpaksa mandi malam dilakukan karena padatnya waktu yang dibutuhkan. Karena sudah malam, maka lebih nikmat jika mandi dengan menggunakan air panas yang terhubung […]

Mengintip Cara Membuat Pagar Tanaman Unik

Berbagai jenis-jenis rumah tinggal seperti rumah minimalis sederhana dengan macam-macam desain rumah minimalis terasa tidak lengkap tanpa kehadiran halaman rumah yang asri. Apalagi jika taman tersebut dipercantik dengan pagar tanaman sehingga rumah terasa lebih sejuk dan indah jika dilihat.  Pagar yang terbuat dari tanaman merupakan salah satu trik menampilkan kesegaran pada rumah. Selain itu, pagar […]

9 Tips Rumah Aman Saat Mudik Paling Ampuh

Mudik adalah salah satu tradisi lumrah bagi masyarakat Indonesia, terlebih pada hari-hari raya besar seperti Idul Fitri atau Hari Natal. Tradisi mudik biasanya dilakukan dengan memboyong semua anggota keluarga untuk pergi ke kampung halaman. Durasinya bisa beragam, ada yang satu minggu, dua minggu bahkan satu bulan lamanya. Sementara asyik bercengkrama dengan sanak keluarga, tanpa sadar […]

10 Cara Merawat Wallpaper Dinding Paling Tepat

Selain mengecat dinding tembok dengan menggunakan warna cat rumah elegan, menggunakan wallpaper dapat dijadikan salah satu alternatif berbeda. Terkadang orang masih ragu untuk menggunakan wallpaper di rumah karena takut terkesan ramai dengan motif-motif wallpaper. Akan tetapi, fungsi wallpaper rumah justru dapat memunculkan daya tarik tersendiri karena rumah akan menjadi lebih unik dan menarik. Disisi lain, […]

6 Cara Mengkombinasikan Warna Cat Tembok Paling Jitu

Salah satu bahan-bahan dalam membangun rumah yang dibutuhkan adalah cat tembok. Cat tembok sangat penting karena butuh pertimbangan supaya terjadi keselarasan dengan konsep yang diinginkan. Tidak hanya dengan menggunakan satu warna, cat tembok rumah dapat dikombinasikan dengan menggunakan warna-warna lain. Setiap ruangan memiliki karakteristik yang berbeda-beda, mulai dari bentuk, panjang dan lebar, ketinggian dan sebagainya. […]

10 Tips Menata Rumah Mungil agar Nyaman

Tidak hanya rumah minimalis sederhana atau model rumah Scandinavian, rumah mungil juga menjadi salah satu trend yang berkembang pesat pada masa kini. Rumah kecil nan mungil perlahan menjadi salah satu gaya hidup pada masyarakat. Selain cukup untuk menampung aktivitas sehari-hari, rumah mungil juga dapat digunakan sebagai salah satu solusi bagi cara membangun rumah dengan dana […]

7 Pilihan Warna Cat Rumah yang Indah dan Sejuk

Memilih warna cat rumah yang tepat kadang dapat menjebak dan sulit.  Pilihan warna yang beragam akan memicu Anda bingung untuk memilihnya. Mengapa warna cat rumah menjadi begitu penting? Jawabannya adalah karena warna cat rumah merupakan bagian dari sebuah konsep rumah. Keduanya saling berkaitan satu sama lain dan saling mempengaruhi. Konsep rumah dapat berupa rumah minimalis […]

4 Cara Menghitung Harga Jual Rumah Over Kredit

Walaupun over kredit biasa menjadi pilihan utama bagi orang-orang yang ingin mendapatkan berbagai jenis-jenis rumah tinggal idaman, akan tetapi tidak banyak pula yang justru mengalami kerugian karenanya. Hal ini dikarenakan kurangnya ketelitian dan pertimbangan yang matang terhadap jumlah harga jual rumah yang ditawarkan. Padahal, dalam prinsip utama cara membangun rumah dengan dana minim atau pun […]

4 Cara Menjual Rumah Yang Masih KPR yang Perlu Diketahui

Memiliki rumah indaman seperti rumah minimalis sederhana dengan berbagai desain rumah minimalis atau pun berbagai jenis-jenis rumah tinggal lainnya adalah impian semua orang. Terlebih rumah tersebut dapat mengakomodasi seluruh keluarga. Akan tetapi, pada zaman ini harga di perumahan sudah menjulang sangat tinggi sehingga pembelian secara langsung sangat jarang terjadi.  Orang-orang akan beralih kepada bank untuk meminjamkan […]